Pura Ulun Danu terletak kira-kira 60 kilometer dari kota Denpasar tepatnya di daerah Bedugul yang mempunyai hawa sejuk dengan pemandangan pegunungan dan danau yang indah,Pura Ulun Danu berada di lokasi danau tersebut.Pura ini didirikan oleh raja Mengwi pada tahun 1633 untuk memuja Dewi Danu atau dewi air.Setahun sekali pada saat musim hujan air danau pasang dan menggenangi hingga ke bagian dalam pura.
◆Pura Ulun Danu Bratan | ||||||||||
◆Access | Dari Nusa Dua dengan mobil kurang lebih 2 jam | |||||||||
◆The time required | 15min~30min | |||||||||
◆Buka | 8:00-18:00(Tutup lebih cepat jika berkabut) | |||||||||
◆Tiket masuk | Rp10,000 | |||||||||
◆Highlight around here | Kebun Raya Bedugul│Air Terjun Gitgit | |||||||||
◆Peta Lokasi | Surrounding of Bedugul・Lovina | |||||||||
◆Tour-tour Utama | Bali Master Wisata Danau (3 Danau di Bedugul & 1 Danau di Kintamani ) |
No comments:
Post a Comment